SALMON
15 May
SALMON
Tahukah saudara,
akan kehidupan ikan salmon yang unik?
Mereka lahir di sungai, lalu hidup mengikuti aliran
sungai ke hilir sampai menjadi ikan dewasa.
Pada saat mereka akan berkembang biak,
mereka akan berenang
melawan arus balik ke hulu.
Balik ke tempat dia dilahirkan.
Melawan arus artinya si salmon itu seringkali
luka terbentur batu dan
tidak sedikit yang mati jadi santapan beruang.
Saya pikir ada kemiripan dengan hidup kita,
kecuali bagian jadi santapan beruang.
Kita harus berani melawan arus, selalu
balik kembali dan arahkan hati ke Yesus,
sumber segala sesuatunya.
Melawan arus itulah yang disebut pikul salib.
Tidak enak apalagi nyaman, namun itu
rahasia multiiplikasi yang dahsyat.
Pilihlah jalan salib, itulah jalan kasih karunia.
Amin
Disalin dari Renungan Harian "Daily Walk With The King "oleh Pdt. Petrus Agung Purnomo
SALMON
Tahukah saudara,
akan kehidupan ikan salmon yang unik?
Mereka lahir di sungai, lalu hidup mengikuti aliran
sungai ke hilir sampai menjadi ikan dewasa.
Pada saat mereka akan berkembang biak,
mereka akan berenang
melawan arus balik ke hulu.
Balik ke tempat dia dilahirkan.
Melawan arus artinya si salmon itu seringkali
luka terbentur batu dan
tidak sedikit yang mati jadi santapan beruang.
Saya pikir ada kemiripan dengan hidup kita,
kecuali bagian jadi santapan beruang.
Kita harus berani melawan arus, selalu
balik kembali dan arahkan hati ke Yesus,
sumber segala sesuatunya.
Melawan arus itulah yang disebut pikul salib.
Tidak enak apalagi nyaman, namun itu
rahasia multiiplikasi yang dahsyat.
Pilihlah jalan salib, itulah jalan kasih karunia.
Amin
Disalin dari Renungan Harian "Daily Walk With The King "oleh Pdt. Petrus Agung Purnomo
Komentar
Posting Komentar