PERJANJIAN BINTANG


PERJANJIAN  BINTANG
GBI SHEKINAH
Minggu, 1 Juli 2018
Ev Lindawati Tedja Hadi

Hari Ini Kita akan berdoa buat Indonesia. Tuhan memberikan Perjanjian Bintang Kepada Kita

Kejadian 22:17
maka Aku akan memberkati engkau berlimpah-limpah dan membuat keturunanmu sangat banyak seperti bintang di langit dan seperti pasir di tepi laut, dan keturunanmu itu akan menduduki kota-kota musuhnya.
Bintang Bercahaya Di Angkasa Menerangi.

Daniel 12:3
Dan orang-orang bijaksana akan bercahaya seperti cahaya cakrawala, dan yang telah menuntun banyak orang kepada kebenaran seperti bintang-bintang, tetap untuk selama-lamanya.

Orang-orang yang menjadi Bintang adalah orang yang berkuasa di bidangnya. Berkuasa di Bidang Pendidikan, Bisnis, Entertainment, Keuangan, Pertanian, Kuliner.

Filipi 2:15-16 (TB)  supaya kamu tiada beraib dan tiada bernoda, sebagai anak-anak Allah yang tidak bercela di tengah-tengah angkatan yang bengkok hatinya dan yang sesat ini, sehingga kamu bercahaya di antara mereka seperti bintang-bintang di dunia,
sambil berpegang pada firman kehidupan, agar aku dapat bermegah pada hari Kristus, bahwa aku tidak percuma berlomba dan tidak percuma bersusah-susah.

Bagaimana Hidup Menjadi Bintang ?

Buang Semua Kegelapan. Kegelapan Artinya Suka Ribut atau Bertengkar, Kemarahan, Iri Hati, Kebencian.

Hidup Dalam Kekudusan

Ada Harga Yang Harus Dibayar

Jaga Mulutmu

Tuhan Menjanjikan Kita Akan Menduduki Kota-Kota. Amin
Joshua Ivan Sudrajat


Komentar

Postingan Populer