BERJALAN BERSAMA ROH KUDUS
*BERJALAN BERSAMA ROH KUDUS*
*FIRE COMMUNITY - KEMAH DAUD MINISTRIES*
*Ps Elyada Adi Joesianta*
Shalom
Hari ini saya akan menyampaikan Firman Tuhan tentang *Roh Kudus*
Bagi saya Roh Kudus adalah Rohnya Yesus yang tidak terbatas.
Roh Kudus sudah hadir pada saat jaman Perjanjian Lama. Perjanjian Lama adalah Era Bapa. Perjanjian Baru adalah Era Yesus.
Setelah Yesus Bangkit dan Naik Ke Surga itu adalah Masa Roh Kudus.
Peran Roh Kudus tidak terbatas, Roh Kudus tidak dibatasi oleh Ruang dan Waktu.
Sebelum dunia diciptakan, Roh Kudus sudah ada.
“Pada mulanya Allah menciptakan langit dan bumi. Bumi belum berbentuk dan kosong; gelap gulita menutupi samudera raya, dan Roh Allah melayang-layang di atas permukaan air” Kejadian 1:1-2.”
Kejadian 1:26 (TB) Berfirmanlah Allah: "Baiklah Kita menjadikan manusia menurut gambar dan rupa Kita, supaya mereka berkuasa atas ikan-ikan di laut dan burung-burung di udara dan atas ternak dan atas seluruh bumi dan atas segala binatang melata yang merayap di bumi."
*MENANTIKAN ROH KUDUS*
Kisah Para Rasul 2:1-3 (TB) Ketika tiba hari Pentakosta, semua orang percaya berkumpul di satu tempat.
Tiba-tiba turunlah dari langit suatu bunyi seperti tiupan angin keras yang memenuhi seluruh rumah, di mana mereka duduk;
dan tampaklah kepada mereka lidah-lidah seperti nyala api yang bertebaran dan hinggap pada mereka masing-masing.
Roh Kudus ada di hati kita. Roh Kudus dicurahkan atas semua manusia.
Yoel 2:28-29 (TB) "Kemudian dari pada itu akan terjadi, bahwa Aku akan mencurahkan Roh-Ku ke atas semua manusia, maka anak-anakmu laki-laki dan perempuan akan bernubuat; orang-orangmu yang tua akan mendapat mimpi, teruna-terunamu akan mendapat penglihatan-penglihatan.
Juga ke atas hamba-hambamu laki-laki dan perempuan akan Kucurahkan Roh-Ku pada hari-hari itu.
*ROH KUDUS ADALAH ROH ALLAH*
*TIGA BENTUK ROH KUDUS*
*ANGIN BACA KISAH 2:2*
Roh Kudus Bersama Kita
ROH KUDUS ADALAH OMNIPRESENCE, DIA SELALU ADA DIMANA-MANA SEPERTI ANGIN
*AIR BACA YOHANES 7:37-38*
Ilustrasi : Sebuah Gelas diisi air sampai meluap-luap demikian juga dengan kita jika kita dipenuhi oleh Roh Kudus maka hidup kita akan membawa Hadirat Tuhan.
Roh Kudus ada didalam hidup kita
*API KISAH 2 : 3 ROH KUDUS ADA DIATAS KITA*
ROH KUDUS TURUN DIATAS HIDUP KITA, Berfungsi untuk Pelayanan kita.
Di dalam Perjanjian Lama ada beberapa orang yang dihinggapi oleh Roh Tuhan.
Contohnya ;
Saul dihinggapi oleh Roh Tuhan
Yusuf dihinggapi oleh Roh Tuhan
Gideon dihinggapi oleh Roh Tuhan
*KUASA ROH KUDUS*
*Kuasa Untuk Membawa Kehidupan*
*Kuasa untuk Melakukan Mujizat*
Yohanes 16:13 (TB) Tetapi apabila Ia datang, yaitu Roh Kebenaran, Ia akan memimpin kamu ke dalam seluruh kebenaran; sebab Ia tidak akan berkata-kata dari diri-Nya sendiri, tetapi segala sesuatu yang didengar-Nya itulah yang akan dikatakan-Nya dan Ia akan memberitakan kepadamu hal-hal yang akan datang.
Roh Kudus adalah Roh Kebenaran
Kuasa dalam Bahasa Aslinya Dunamis adalah Kuasa untuk melakukan Mujizat
Roma 8:14 (TB) Semua orang, yang dipimpin Roh Allah, adalah anak Allah.
Semua Orang Yang dipimpin oleh Roh Allah adalah Anak Allah.
*SEMBILAN BUAH ROH*
Galatia 5:22-23
Kasih adalah kekuatan untuk memdahulukan orang lain dan kekuatan untuk tidak mementinkan diri sendiri, dan menanggu segala sesuatu.
Sukacita merupakan “Kesukaan dari Allah adalah kekuatan kita.” Sukacita membersihkan dan menyembuhkan roh kita dari segala luka hati, dendam, dan depresi.
Damai Sejahtera adalah kekuatan untuk merasa tenang ketika berada di dalam badai kehidupan. Ia tidak digoyahkan oleh keragu-raguan, ketakutan, dan serangan musuh.
Kesabaran adalah kekuatan untuk tidak menyerah melaikan menanggung segala kesukaran dan keadaan.
Kemurahan adalah kekuatan untuk tidak bersikap kasar terhadap orang lain. Ini adalah perkembangan lebih lanjut dari hikmat.
Kebaikan adalah kekuatan untuk melakukan apa yang benar secara moral. Ia mempertimbangkan apa yang selama-lamanya yang merupakan hal yang terbaik bagi orang lain.
Iman adalah kekuatan untuk mengalahkan dunia, setan, adan ujian-ujian.
Kelemahlembutan adalah kekuatan untuk tidak membalas dendam, baik dalam ucapan maupun perbuatan
Penguasan Diri adalah kekuatan untuk tidak menuruti kehendak sendiri dan kekuatan untuk mengontrol nafsu makan dan perasaan yang berlebihan.
Sembilan Buah Roh adalah tanda Roh Kudus tinggal didalam hidup kita.
Roh Kudus adalah PENOLONG yang terbaik hidup kita.
*SEMBILAN KARUNIA ROH KUDUS*
Baca 1 Korintus 12:8-10
Apa sajakah karunia Roh itu?
Karunia Roh terdiri dari :
1. Karunia berkata dengan hikmat
2. Karunia berkata dengan pengetahuan
3. Karunia iman supranatural
4. Karunia untuk menyembuhkan
5. Karunia untuk mengadakan mujizat
6. Karunia untuk bernubuat
7. Karunia untuk membedakan bermacam-macam roh
8. Karunia untuk berkata-kata dalam bahasa roh
9. Karunia untuk menafsirkan bahasa roh
Karunia Roh Kudus tidak berhubungan dengan kedewasaan rohani kita.
Karunia Roh Kudus harus dikejar dan diusahakan. Tuhan Yesus selalu menawarkan Karunia-Karunia dalam hidup kita.
Setiap Anak-AnakNya adalah Pembawa Hadirat Tuhan.
Amin
Penulis Joshua Ivan Sudrajat
*FIRE COMMUNITY - KEMAH DAUD MINISTRIES*
*Ps Elyada Adi Joesianta*
Shalom
Hari ini saya akan menyampaikan Firman Tuhan tentang *Roh Kudus*
Bagi saya Roh Kudus adalah Rohnya Yesus yang tidak terbatas.
Roh Kudus sudah hadir pada saat jaman Perjanjian Lama. Perjanjian Lama adalah Era Bapa. Perjanjian Baru adalah Era Yesus.
Setelah Yesus Bangkit dan Naik Ke Surga itu adalah Masa Roh Kudus.
Peran Roh Kudus tidak terbatas, Roh Kudus tidak dibatasi oleh Ruang dan Waktu.
Sebelum dunia diciptakan, Roh Kudus sudah ada.
“Pada mulanya Allah menciptakan langit dan bumi. Bumi belum berbentuk dan kosong; gelap gulita menutupi samudera raya, dan Roh Allah melayang-layang di atas permukaan air” Kejadian 1:1-2.”
Kejadian 1:26 (TB) Berfirmanlah Allah: "Baiklah Kita menjadikan manusia menurut gambar dan rupa Kita, supaya mereka berkuasa atas ikan-ikan di laut dan burung-burung di udara dan atas ternak dan atas seluruh bumi dan atas segala binatang melata yang merayap di bumi."
*MENANTIKAN ROH KUDUS*
Kisah Para Rasul 2:1-3 (TB) Ketika tiba hari Pentakosta, semua orang percaya berkumpul di satu tempat.
Tiba-tiba turunlah dari langit suatu bunyi seperti tiupan angin keras yang memenuhi seluruh rumah, di mana mereka duduk;
dan tampaklah kepada mereka lidah-lidah seperti nyala api yang bertebaran dan hinggap pada mereka masing-masing.
Roh Kudus ada di hati kita. Roh Kudus dicurahkan atas semua manusia.
Yoel 2:28-29 (TB) "Kemudian dari pada itu akan terjadi, bahwa Aku akan mencurahkan Roh-Ku ke atas semua manusia, maka anak-anakmu laki-laki dan perempuan akan bernubuat; orang-orangmu yang tua akan mendapat mimpi, teruna-terunamu akan mendapat penglihatan-penglihatan.
Juga ke atas hamba-hambamu laki-laki dan perempuan akan Kucurahkan Roh-Ku pada hari-hari itu.
*ROH KUDUS ADALAH ROH ALLAH*
*TIGA BENTUK ROH KUDUS*
*ANGIN BACA KISAH 2:2*
Roh Kudus Bersama Kita
ROH KUDUS ADALAH OMNIPRESENCE, DIA SELALU ADA DIMANA-MANA SEPERTI ANGIN
*AIR BACA YOHANES 7:37-38*
Ilustrasi : Sebuah Gelas diisi air sampai meluap-luap demikian juga dengan kita jika kita dipenuhi oleh Roh Kudus maka hidup kita akan membawa Hadirat Tuhan.
Roh Kudus ada didalam hidup kita
*API KISAH 2 : 3 ROH KUDUS ADA DIATAS KITA*
ROH KUDUS TURUN DIATAS HIDUP KITA, Berfungsi untuk Pelayanan kita.
Di dalam Perjanjian Lama ada beberapa orang yang dihinggapi oleh Roh Tuhan.
Contohnya ;
Saul dihinggapi oleh Roh Tuhan
Yusuf dihinggapi oleh Roh Tuhan
Gideon dihinggapi oleh Roh Tuhan
*KUASA ROH KUDUS*
*Kuasa Untuk Membawa Kehidupan*
*Kuasa untuk Melakukan Mujizat*
Yohanes 16:13 (TB) Tetapi apabila Ia datang, yaitu Roh Kebenaran, Ia akan memimpin kamu ke dalam seluruh kebenaran; sebab Ia tidak akan berkata-kata dari diri-Nya sendiri, tetapi segala sesuatu yang didengar-Nya itulah yang akan dikatakan-Nya dan Ia akan memberitakan kepadamu hal-hal yang akan datang.
Roh Kudus adalah Roh Kebenaran
Kuasa dalam Bahasa Aslinya Dunamis adalah Kuasa untuk melakukan Mujizat
Roma 8:14 (TB) Semua orang, yang dipimpin Roh Allah, adalah anak Allah.
Semua Orang Yang dipimpin oleh Roh Allah adalah Anak Allah.
*SEMBILAN BUAH ROH*
Galatia 5:22-23
Kasih adalah kekuatan untuk memdahulukan orang lain dan kekuatan untuk tidak mementinkan diri sendiri, dan menanggu segala sesuatu.
Sukacita merupakan “Kesukaan dari Allah adalah kekuatan kita.” Sukacita membersihkan dan menyembuhkan roh kita dari segala luka hati, dendam, dan depresi.
Damai Sejahtera adalah kekuatan untuk merasa tenang ketika berada di dalam badai kehidupan. Ia tidak digoyahkan oleh keragu-raguan, ketakutan, dan serangan musuh.
Kesabaran adalah kekuatan untuk tidak menyerah melaikan menanggung segala kesukaran dan keadaan.
Kemurahan adalah kekuatan untuk tidak bersikap kasar terhadap orang lain. Ini adalah perkembangan lebih lanjut dari hikmat.
Kebaikan adalah kekuatan untuk melakukan apa yang benar secara moral. Ia mempertimbangkan apa yang selama-lamanya yang merupakan hal yang terbaik bagi orang lain.
Iman adalah kekuatan untuk mengalahkan dunia, setan, adan ujian-ujian.
Kelemahlembutan adalah kekuatan untuk tidak membalas dendam, baik dalam ucapan maupun perbuatan
Penguasan Diri adalah kekuatan untuk tidak menuruti kehendak sendiri dan kekuatan untuk mengontrol nafsu makan dan perasaan yang berlebihan.
Sembilan Buah Roh adalah tanda Roh Kudus tinggal didalam hidup kita.
Roh Kudus adalah PENOLONG yang terbaik hidup kita.
*SEMBILAN KARUNIA ROH KUDUS*
Baca 1 Korintus 12:8-10
Apa sajakah karunia Roh itu?
Karunia Roh terdiri dari :
1. Karunia berkata dengan hikmat
2. Karunia berkata dengan pengetahuan
3. Karunia iman supranatural
4. Karunia untuk menyembuhkan
5. Karunia untuk mengadakan mujizat
6. Karunia untuk bernubuat
7. Karunia untuk membedakan bermacam-macam roh
8. Karunia untuk berkata-kata dalam bahasa roh
9. Karunia untuk menafsirkan bahasa roh
Karunia Roh Kudus tidak berhubungan dengan kedewasaan rohani kita.
Karunia Roh Kudus harus dikejar dan diusahakan. Tuhan Yesus selalu menawarkan Karunia-Karunia dalam hidup kita.
Setiap Anak-AnakNya adalah Pembawa Hadirat Tuhan.
Amin
Penulis Joshua Ivan Sudrajat
Komentar
Posting Komentar