PADANG GEMBALA BETLEHEM

*PADANG GEMBALA BETLEHEM*.
*Pastor Daniel Panji*

Coba Kita Bayangkan Kenapa Ruth yang dipilih oleh Tuhan untuk melahirkan Garis Keturunan Mesias. Padahal Ruth bukan orang Yahudi, Ruth adalah seorang Moab.

Kenapa Tuhan Yesus lahir di Betlehem ?  Waktu itu saya sering sekali merasa dikucilkan, kenapa Saya menginap di Betlehem, seharusnya saya menginap di Yerusalem, waktu itu sering kali menginap di Betlehem, saya pernah Doa Keliling sekitar 15 km mengelilingi Kota Bethlehem.

Tuhan Yesus berkata : Nak Aku pernah ditolak di kota ini, bahkan Aku lahir di Kataluma. Yusuf dan Maria pernah ditolak oleh yang punya Penginapan sehingga Tuhan Yesus lahir di Kataluma.

Kataluma adalah Tempat parkir Unta, Kambing dan Domba. Tempat itu kotor dan penuh virus.

Disitu saya bertobat dan minta ampun karena saya sebagai seorang hamba Tuhan yang seharusnya tidak minta fasilitas, disitu saya tanpa sadar mengharapkan fasilitas.

Sejak saat itu saya tidak pernah takut untuk pergi kemana saja. Saya naikkan Grateful

Di Padang Gembala ini saya merasakan ada *Urapan Korporat* yang Tuhan mau curahkan kepada kita.

*Tuhan Yesus akan mencurahkan *Roh Elia* kepada kita karena ini adalah Last Day* Mari Kita Terima Urapan ini. Ini adalah Sangat Dahsyat. Amin

Only By His Grace

Joshua Ivan Sudrajat

Komentar

Postingan Populer