KAYU DI RUMAH TUHAN
KAYU DI RUMAH TUHAN
JKI HANANEEL CINTA
IBADAH RAYA 1
MINGGU 19 MARET 2023
EV KEZIA VERENA
SUMBER YOUTUBE : https://www.youtube.com/live/vAcJ1V_Cx_0?feature=share
Shalom
Amsal 26:20 (TB) Bila kayu habis, padamlah api; bila pemfitnah tak ada, redalah pertengkaran.
Amsal 26:21 (TB) Seperti arang untuk bara menyala dan kayu untuk api, demikianlah orang yang suka bertengkar untuk panasnya perbantahan.
KAYU CENDANA
1 Raja-raja 10:12 (TB) Raja mengerjakan kayu cendana itu menjadi langkan untuk rumah TUHAN dan untuk istana raja, dan juga menjadi kecapi dan gambus untuk para penyanyi; kayu cendana seperti itu tidak datang dan tidak kelihatan lagi sampai hari ini.
Kayu Yang Diciptakan Untuk Rumah Tuhan dan Penyembah
Disebut Pohon Brazil Wood yang terancam punah
Di Alkitab Kayu ini dicatat, kayu ini tidak terlihat lagi.
KAYU BAKARAN ABRAHAM
Kejadian 22:6 (TB) Lalu Abraham mengambil kayu untuk korban bakaran itu dan memikulkannya ke atas bahu Ishak, anaknya, sedang di tangannya dibawanya api dan pisau. Demikianlah keduanya berjalan bersama-sama.
Kayu Bakaran H6086 berasal dari bahasa Ibrani ‛êts ×¢×¥
Stairways : Seperti Tangga Menuju Puncak
Step ascent : langkah menuju atas, mendaki
Cause to go up, to climb : menyebabkan naik, mendaki
KAYU KERETA
1 Samuel 6:14 (TB) Kereta itu sampai ke ladang Yosua, orang Bet-Semes itu, dan berhenti di sana. Di sana ada batu besar. Mereka membelah kayu kereta itu dan mereka mempersembahkan lembu-lembu sebagai korban bakaran kepada TUHAN.
Kereta Dari Bahasa Aslinya ‛ăgâlâh artinya : to revolve and round - berputar dan menggelinding.
KAYU TIANG BERHALA
Hakim-hakim 6:26 (TB) Kemudian dirikanlah mezbah bagi TUHAN, Allahmu, di atas kubu pertahanan ini dengan disusun baik, lalu ambillah lembu jantan yang kedua dan persembahkanlah korban bakaran dengan kayu tiang berhala yang akan kautebang itu."
Versi Easy Use The Broken Wood to after the second bull to me
Kayu yang dipatahkan untuk menaruh berhala di atas Mezbah
Berhala sama dengan idol worship.
Amin
Ditulis oleh Joshua Ivan Sudrajat
Komentar
Posting Komentar