PERJANJIAN GARAM MAHANAIM

PERJANJIAN GARAM

EV INDRIATI TJIPTO PURNOMO


Sumber YouTube : https://youtu.be/q45bxJAATRQ




PERJANJIAN GARAM


Shalom


Hari ini kita Buat Perjanjian Garam Dengan Tuhan.


Salt : Symbol Of The Perduabillity (Abadi)


Hanya 3 golongan / pribadi dialkitab

yang mendapatkan perjanjian garam :


Para Imam Suku Lewi

Daud dan Keluarganya

Murid murid Yesus


Markus 14:22-25 (TB)  Dan ketika Yesus dan murid-murid-Nya sedang makan, Yesus mengambil roti, mengucap berkat, memecah-mecahkannya lalu memberikannya kepada mereka dan berkata: "Ambillah, inilah tubuh-Ku."

Sesudah itu Ia mengambil cawan, mengucap syukur lalu memberikannya kepada mereka, dan mereka semuanya minum dari cawan itu.

Dan Ia berkata kepada mereka: "Inilah darah-Ku, darah perjanjian, yang ditumpahkan bagi banyak orang. 

Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya Aku tidak akan minum lagi hasil pokok anggur sampai pada hari Aku meminumnya, yaitu yang baru, dalam Kerajaan Allah."


Perjanjian garam diberikan untuk

memelihara keabadian hubungan

Tuhan dengan seseorang.


Kerinduan Kita Terbesar adalah Menyatu Dengan Tuhan.


Kerinduan Kita Terbesar adalah Untuk Merasakan Getaran CintaNya.


Fungsi Garam

adalah

1. Nilai kekekalan ( preserve )

2. Keadilan bertemu dengan

belas kasihan

3. Inti dari kehidupan

4. Kesejatian

5. Memberi rasa dalam hidup


Markus 9:50 (TB)  Garam memang baik, tetapi jika garam menjadi hambar, dengan apakah kamu mengasinkannya? Hendaklah kamu selalu mempunyai garam dalam dirimu dan selalu hidup berdamai yang seorang dengan yang lain."


1. Nilai Kekekalan


(Mengawetkan (Preserve), Membuat abadi,

Menghentikan Process pembusukan alamiah)


Cepat atau lambat setiap orang akan

mengalami process api pemurnian tetapi

perjanjian garam membuat engkau akan

terplihara dengan sempurna


“Everyone’s going through a refining fire

sooner or later, but you’ll be wellpreserved,

protected from the eternal flames. Be

preservatives yourselves. Preserve the peace.”

Mark 9:49-50 MSG


2. Keadilan bertemu dengan belas kasihan


ketika keadilan Tuhan berjalan sesungguhnya tidak ada manusia yg bisa bertahan jika keadilannya berjalan sesuai hukum karena itu Tuhan membuat keberadaaan garam untukmemperlengkapi keadilan dengan belas kasihan.


Lukas 14:34 (TB) Garam memang baik, tetapi jika garam juga menjadi tawar, dengan apakahia diasinkan?


Garam kehilangan asinnya ketika

Terjadi perubahan kimia dan bercampur terlalubanyak dengan bahan lain menyerap banyakkimia asing disekitarnya.


Yesaya 1:25-26 (TB) Aku akan bertindak

terhadap engkau: Aku akan memurnikan

perakmu dengan garam soda, dan akan

menyingkirkan segala timah dari padanya.

Aku akan mengembalikan para hakimmu

seperti dahulu, dan para penasihatmu

seperti semula. Sesudah itu engkau akan

disebutkan kota keadilan, kota yang setia."


3. Inti dari kehidupan


kehadiran garam dalam tubuh berfungsi mengikat semua

mineral dan air sehingga ada keseimbangan


Kehilangan garam dalam tubuh menyebabkan kehilangan

kesadaran menyebabkan halusinasi koma dan bahkan

mati


2 Raja-raja 2:20-21 (TB) Jawabnya: "Ambillah sebuah pinggan baru bagiku dan taruhlah garam ke dalamnya."Maka mereka membawa pinggan itu kepadanya.

Kemudian pergilah ia ke mata air mereka danmelemparkan garam itu ke dalamnya serta berkata:"Beginilah firman TUHAN: Telah Kusehatkan air ini, makatidak akan terjadi lagi olehnya kematian atau keguguranbayi."


4. Kesejatian


jika kita menaruh sedikit garam dalam

buah atau sayur maka sifat garam

membantu mempertajam rasa asli dari

buah atau sayur. Kehadiran garam

mengeluarkan kesejatian materi


Let me tell you why you are here. You’re

here to be salt-seasoning that brings

out the God-flavors of this earth.

Matius 5:13


5. Memberi rasa dalam hidup

(God flavor in me)


kehadirannya cukup sedikit tapi memberi rasa memberi


Kuat dan menambahkan gairah pada setiap masakan dikehidupan ini.


Let your speech at all times be gracious (pleasant and winsome), seasoned [as it were] with salt, [so that you may never be at a loss] to know how you ought to answer anyone [who puts a question to you].

Colossians 4:6 AMPC


Biarlah perkataaanmu itu menyenangkan dan memberikanrasa dihati seperti garam yang tidak kehilangan rasaasinnya sehingga km terlatih memberi jawaban kehidupanpada tiap tiap orang yang bertanya.


Garam


Darah, keringat, dan air mata manusia memiliki Jumlah garam yang sama dengan air laut. Samaseperti garam, kita harus di proses, dibersihkandan dimurnikan.


Garam murni tidak kehilangan asinnya, tetapiketika garam bercampur dengan senyawa lainmaka garam akan kehilangan rasa asinnya secara perlahan. Kalau kita hanya menyerap, kita tidakakan menjadi garam.


Saat kita menjadi garam, Tuhan memberi

kita semua yang kita butuhkan. Selama

kita asin, perjanjian garam, hak kerajaan,

dipenuhi dan dicukupkan oleh Tuhan.


Kita mempengaruhi dunia

Tidak ada orang yang tidak berguna tapi

cari fungsi-mu, kalau engkau belum

memiliki pelayanan di hidupmu, maka

engkau belum berfungsi menjadi garam.


Saat engkau menjadi garam, Tuhan yang

menjamin hidupmu. Engkau tidak lagi

hidup dari pekerjaan tangan kita, tapi dari

Anugerah Tuhan.


Tasteless atau Saltless (mōraínō)


Artinya hambar, bertindak pasif seperti orang

bodoh, fool, foolish, kehilangan rasa.


-Akar kata mōraínō adalah mōros (μωρός), yang

berarti: foolish, impious (tidak respect, hormat

kepada Tuhan, keji) dan godless (tidak

bertuhan).


Jadilah orang yang mengubah keadaan, bukan

orang yang terpengaruh dengan keadaan. Kalau

kita kehilangan asin, maka kita akan dibuang.


Saat kita menjadi asin, kita membagikan dan

membawa keilahian, sehingga semua orang

yang bertemu kita akan berubah.


*PERJANJIAN GARAM KELUARGA DAUD*


Kita Sehidangan Dengan Raja

Terpelihara Sempurna Sampai Kekekalan.

Pemerintahan Tetap Selamanya


2 Tawarikh 13:5 (TB) Tidakkah kamu

tahu, bahwa TUHAN Allah Israel telah

memberikan kuasa kerajaan atas Israel

kepada Daud dan anak-anaknya untuk

selama-lamanya dengan suatu perjanjian garam?


Perjanjian Garam


Tuhan memberikan bagiannya untuk kita. Kita bekerja, tetapi

kita hidup bukan dari pekerjaan atau bisnis kita, tetapi dari

anugrah Tuhan. Tuhan yang take care.

Bilangan 18:19-20 NLT


Semua persembahan agung yang disisihkan umat Israel

untuk Tuhan, aku berikan kepada kamu dan anak-anakmu,

sebagai hutang yang berkelanjutan selamanya. Sebuah

perjanjian garam, yang tidak bisa dibatalkan atau dilanggar,

selamanya, dihadapan Allah untukmu dan keturunanmu.Engkau tidak memiliki warisan atau bagian dari umat israel.

Akulah bagianmu dan warisanmu diantara orang Israel.

Ezra 4:14 AMPC


Karena kita makan garam dari istana raja dan tidak pantas

untuk kita melihat raja terkena cela, oleh karena itu kami

mengirim orang untuk memberitahu raja.


Perjanjian Garam dalam hidup

murid muridNya


Sampai satu titik humanity nga bisa

menyatu dengan yang Ilahi dan itu

hanya bisa disambung dengan

garam....sama seperti humanity

cannot endure with justice


so God combined it with the attribute

of Compassion


Ikatan Tuhan Yesus dengan Murid-MuridNya seperti korban yang atasnya ditaburi garam


Imamat 2:13 (TB)  Dan tiap-tiap persembahanmu yang berupa korban sajian haruslah kaububuhi garam, janganlah kaulalaikan garam perjanjian Allahmu dari korban sajianmu; beserta segala persembahanmu haruslah kaupersembahkan garam. 


YESUS MENJADI KORBAN DAN YESUS BERKATA

KAMULAH GARAM DUNIA ARTINYA...


You’re here to be salt-seasoning that brings

out the God-flavors of this earth.

If you lose your saltiness (ketika kegagalan

manusia bersentuhan dengan belas kasihan

Tuhan maka hidupmu akan menceritakan

tentang Gods flavors) how will people taste godliness? You’ve lost your usefulness and will end up in the garbage.

Matthew 5:13 MSG


Jadi ketika Yesus jadi Korban dikayu salibm aka kita muridNya menjadi garam yang preserve injil untuk terus diberitakan.



Amin


Ditulis oleh Joshua Ivan Sudrajat

Komentar

Postingan Populer