DIBERKATI UNTUK MEMBERKATI

RETREAT BAHTERA 123
MINGGU 8 JANUARI 2023
DIBERKATI UNTUK MEMBERKATI 
EV SIMON SIMAREMARE



Orang Percaya Punya Dua Status Jasmani dan Rohani 

Syarat-Syarat DIBERKATI UNTUK MEMBERKATI :

MENGETAHUI KEBENARAN

Yohanes 8:28 Terjemahan Bebas
Dan kamu akan mengetahui kebenaran, dan kebenaran yang kamu ketahui itu akan membuat kamu merdeka.

Kebenaran adalah Sebuah Reallita yang tidak bisa di rasa dengan 5 Panca Indra.

Roma 1:3-4 (TB)  tentang Anak-Nya, yang menurut daging diperanakkan dari keturunan Daud, 
dan menurut Roh kekudusan dinyatakan oleh kebangkitan-Nya dari antara orang mati, bahwa Ia adalah Anak Allah yang berkuasa, Yesus Kristus Tuhan kita.

KEBENARAN YANG MEMERDEKAKAN

Efesus 1:3 (TB)  Terpujilah Allah dan Bapa Tuhan kita Yesus Kristus yang dalam Kristus telah mengaruniakan kepada kita segala berkat rohani di dalam sorga.

Romans 8:17 (KJV) And if children, then heirs; heirs of 
God, and joint-heirs with Christ; if so be that we 
suffer with him, that we may be also glorified 
together.

Luke 12:32 AMP Do not be afraid and anxious, little flock, for it is your Father’s good pleasure to give you the kingdom.

BUANG SEMUA KEPAHITAN DAN LUKA

• 3 John 1:2 (KJV) Beloved, I wish above all things that thou mayest prosper and be in health, even as thy soul prospereth.

• Yang terkasih, aku berharap di atas segala sesuatu
agar engkau dapat makmur dan sehat, bahkan
seperti jiwamu makmur.

BUANG KETIDAK PERCAYAAN MU

Ibrani 11:6 (TB)  Tetapi tanpa iman tidak mungkin orang berkenan kepada Allah. Sebab barangsiapa berpaling kepada Allah, ia harus percaya bahwa Allah ada, dan bahwa Allah memberi upah kepada orang yang sungguh-sungguh mencari Dia. 

FAITH is VOICE ACTIVATED 

• Roma 10:10 (TB) Karena dengan hati orang percaya
dan dibenarkan, dan dengan mulut orang mengaku
dan diselamatkan.

Ucapkan Firman
Buang Perkataan Negatif
Ucapkan Syukur
Deklarasikan apa yang kamu percaya.

GUNAKAN IMAGINASIMU DENGAN BENAR

1. Imaginasi itu seperti Rahim spiritual, itu adalah pusat
creative, atau tempat menciptakan atau melahirkan sesuatu.

2. Imaginasi itu sangat powerful, Tuhan harus mengacaukan
Bahasa manusia untuk menggagalkan pembangunan Menara babel. Tuhan berkata, “and now nothing will be restrained 
from them, Wich the have imagine to do” ( tidak ada yang 
menahan mereka untuk tidak melakukan apa yang mereka
sudah imaginasikan).

3. Apa gambaran yang ada di imaginasimu , apa yang kau lihat, apakah engkau melihat seorang yang telah dipenuhi berkat
atau supranatural ?

4. Begitu kita melihat sesuatu hal itu dalam imajinasi kita, hanya masalah waktu sebelum kita mulai melihatnya dalam
kehidupan

KENALI POTENSI/TALENTAMU

Matius 25:14-15 (TB)  "Sebab hal Kerajaan Sorga sama seperti seorang yang mau bepergian ke luar negeri, yang memanggil hamba-hambanya dan mempercayakan hartanya kepada mereka.
Yang seorang diberikannya lima talenta, yang seorang lagi dua dan yang seorang lain lagi satu, masing-masing menurut kesanggupannya, lalu ia berangkat.

BUANG MALAS, LAMBAN, TIDAK BISA 
DIPERCAYA

Amsal 19:24 (TB)  Si pemalas mencelup tangannya ke dalam pinggan, tetapi tidak juga mengembalikannya ke mulut. 

Amsal 10:4 (TB)  Tangan yang lamban membuat miskin, tetapi tangan orang rajin menjadikan kaya. 

Amsal 28:20 (TB)  Orang yang dapat dipercaya mendapat banyak berkat, tetapi orang yang ingin cepat menjadi kaya, tidak akan luput dari hukuman. 

MEMBERKATI

Markus 11:13 (TB) Dan dari jauh Ia melihat pohon ara
yang sudah berdaun. Ia mendekatinya untuk melihat
kalau-kalau Ia mendapat apa-apa pada pohon itu. 
Tetapi waktu Ia tiba di situ, Ia tidak mendapat apa-apa
selain daun-daun saja, sebab memang bukan musim buah ara.

• Markus 11:14, 20-21 (TB)14 Maka kata-Nya kepada
pohon itu: "Jangan lagi seorang pun makan buahmu
selama-lamanya!" Dan murid-murid-Nya pun mendengarnya. 20 Pagi-pagi ketika Yesus dan murid-murid-Nya lewat, mereka melihat pohon ara tadi sudah
kering sampai ke akar-akarnya.21 Maka teringatlah
Petrus akan apa yang telah terjadi, lalu ia berkata
kepada Yesus: "Rabi, lihatlah, pohon ara yang Kau Kutuk
itu sudah kering."

Amin

Ditulis oleh Joshua Ivan Sudrajat 

Komentar

Postingan Populer