BISTIK DAGING CINCANG

BISTIK DAGING CINCANG



Bahan Utama Bistik Daging Giling:
  • 1/4 kg daging sapi cincang
  • 3 sendok makan mentega
  • 5 buah tomat
  • garam secukupnya
Bahan Untuk Saus Kecap Manis Bistik Giling:
  • 8 buah bawang merah diiris iris halus
  • kecap manis secukupnya
  • 300 cc kaldu sapi
  • 1/2 sendok teh lada putih bubuk
  • garam secukupnya
  • 3 sendok makan margarin
  • 1/2 sendok teh pala bubuk
  • 5 sendok makan kecap manis bango
Cara Membuat Daging Bistik Giling:
  • Langkah pertama yang bisa anda lakukan terlebih dahulu adalah dengan mencampur daging yang telah dicincang halus dengan telur dan berikan garam untuk menambah rasa kemudian aduk-aduk hingga merata.
  • Setelah selesai melumuri daging dengan telur dan garam, letakan adonan dalam wajan anti panas dan oven hingga bistik menjadi matang merata.
Cara Membuat Saus Bistik:
  • Setelah selesai dengan daging bistik, selajutnya kita akan buat saus kecap manisnya dengan memanaskan minyak dalam wajan kemduian tumis irisan bawang merah hingga tercium aroma harum.
  • Selanjutnya masukkan kuah kaldu sapi kedalam tumisa tersebut dan aduk-aduk hingga menjadi rata.
  • Tambahkan lada, kecap manis, garam dan pala secukupnya hingga rasa dan bumbu dirasa pas. Kemudian aduk kembali hingga merata.
  • Selanjutnya masak saus bistik daging hingga mendidih. Angkat dan matikan.

Komentar

Postingan Populer