Kata-Kata Yang Bermakna
1 September
Kata-Kata Yang Bermakna
"Amsal-amsal salomo bin Daud,raja Israel,untuk mengetahui hikmat dan didikan,untuk mengerti kata-kata yang bermakna.". (Amsal 1:1-2)
Ada kata-kata kosong,
tidak berarti,sampah,hampa,sia-sia.
Tetapi ada kata-kata yang bermakna.
Dalam terjemahan hurufiahnya disebut
sebagai 'kata-kata yang cerdas'.
Yang pertama tidak usah diperhatikan.
Karena memang tidak bermakna atau hampa.
Tetapi kata-kata yang bermakna dan cerdas,
haruslah dimengerti,dikuasai dan diucapkan.
Sunggulah ajaib,Firman Tuhan
mengajari kita untuk memahami,
mengerti dan menguasai kata-kata
yang bermakna dan cerdas tadi.
Mereka yang mencintai Firman-Nya,
pasti membaca,mengunyah
dan mencernanya terus-menerus dalam hidupnya.
Dan sebagai akibatnya,kita akan makin tahu
yang bermakna dan cerdas.
Hiduppun semakin bermakna dan cerdas
dalam menyingkapi segala sesuatunya.
Jatah kita adalah:
hidup yang bermakna dan hidup dengan cerdas.
(Disalin dari Renungan Harian "Dari Hati Sang Raja" oleh Pdt. Petrus Agung Purnomo)
tidak berarti,sampah,hampa,sia-sia.
Tetapi ada kata-kata yang bermakna.
Dalam terjemahan hurufiahnya disebut
sebagai 'kata-kata yang cerdas'.
Yang pertama tidak usah diperhatikan.
Karena memang tidak bermakna atau hampa.
Tetapi kata-kata yang bermakna dan cerdas,
haruslah dimengerti,dikuasai dan diucapkan.
Sunggulah ajaib,Firman Tuhan
mengajari kita untuk memahami,
mengerti dan menguasai kata-kata
yang bermakna dan cerdas tadi.
Mereka yang mencintai Firman-Nya,
pasti membaca,mengunyah
dan mencernanya terus-menerus dalam hidupnya.
Dan sebagai akibatnya,kita akan makin tahu
yang bermakna dan cerdas.
Hiduppun semakin bermakna dan cerdas
dalam menyingkapi segala sesuatunya.
Jatah kita adalah:
hidup yang bermakna dan hidup dengan cerdas.
(Disalin dari Renungan Harian "Dari Hati Sang Raja" oleh Pdt. Petrus Agung Purnomo)
Komentar
Posting Komentar